Harga Lenovo S920 Terbaru Juli 2017 - Spesifikasi RAM 1 GB Kamera 8 MP

Harga Lenovo S920 Terbaru – Lenovo adalah salah satu vendor yang cukup berpengaruh di pasar dagang Indonesia. Tidak heran bahwa setiap produknya bahkan sering menjadi barang yang paling banyak dicari dan diburu oleh para pecinta gadget yang sedang in. Lenovo dengan berbagai kelebihannya mampu bersaing dengan vendor lain yang mendahului dan bahkan lebih terkenal serta lebih banyak mengeluarkan produknya. Lenovo dengan berbagai produk terbarunya kini mampu bersaing dengan bagus, salah satunya adalah hp lenovo S920. Berikut adalah informasi lengkap mengenai spesifikasi lenovo dan harga dari produknya yang diberi nama lenovo S920 ini. yuk simak.

Spesifikasi Lenovo S920 Terbaru
Spesifikasi Lenovo S920
Spesifikasi hp lenovo s920 berikut mungkin bisa menjadi salah satu referensi anda dalam mencari gadget yang anda inginkan atau bahkan memilihnya sebagai ponsel terbaik anda. desain tipis dengan ukuran layar 5,3 inchi ini sangat nyaman dipegang dalam genggaman anda. prosesornya quad core dengan kecepatan 1.2 GHz. Meski hanya menggunakan prosesor Cortex A7, namun didukung RAM 1 GB. Sangat cocok untuk anda yang suka bermain game dengan HD yang cukup mendukung sebesar ini. bagi anda yang suka selfie dan foto-foto dengan teman anda, kamera hp android Lenovo terbaru ini cukup bagus, dengan resolusi 8MP anda sudah dapat berfoto dengan kamera belakang dengan bagus yang dilengkapi dengan LED flash yang akan membantu anda mendapatkan hasil foto yang bagus.

Spesifikasi lenovo s920 yang lain adalah kapasitas baterainya yang cukup menggembirakan, dengan kapasitas baterai mencapai 2.250 mAh, ponsel anda ini akan bertahan selama seharian tanpa harus di charger atau membutuhkan power bank. Dengan model candybar, ponsel cantik ini tersedia dalam warna putih dan biru yang tentu akan membuat anda semakin bangga memilikinya. Memori internalnya sebesar 4GB yang didukung dengan memori eksternal yang besar hingga 32Gb. Untuk masalah koneksi, anda jangan khawatir karena banyak konektivity yang bisa anda manfaatkan untuk berhubungan dengan jaringan lain, seperti bluetooth, wifi, edge class 12, dan juga USB.

Spesifikasi Lenovo S920

Body
  • Dimensions : 154 x 77.7 x 7.9 mm
  • Weight : 159 g
  • Type : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
  • Size : 5.3 inch
Memory
  • Card slot : microSD, up to 32 GB
  • Internal : 4 GB, 1 GB RAM
Kamera
  • Primary : 8 MP, 3264 x 2448 pixels,
  • Features : autofocus, LED flash,Geo-tagging, touch focus, face detection
  • Video : Yes
  • Secondary : 2 MP
Platform
  • OS : Android OS, v4.2.1 (Jelly Bean)
  • Chipset : Mediatek MT6589
  • CPU : Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7
  • GPU : PowerVR SGX544
Fitur Lain
  • SIM : Dual SIM
  • WLAN : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual band
  • Bluetooth : v3.0, A2DP
  • GPS : Yes, with A-GPS
  • Radio : FM radio
  • USB : microUSB v2.0
  • Pilihan Warna Lenovo S920 : White, Blue
  • Baterai : Li-Po 2250 mAh

Harga Lenovo S920

Procesornya yang memakai android versi 4.2 jelly bean tentu akan membuat anda nyaman dengan banyaknya fitur lengkap yang tersedia di ponsel yang didukung dengan baterai kualitas terbaik dan cukup tahan lama. Harga hp Lenovo S920 terbaru ini dibandrol Rp 3,2 juta yang tentu akan membuat ada senang karena dengan harga yang lumayan terjangkau anda sudah dapat menikmati berbagai fasilitas dan kenyamanan dalam menggunakan ponsel pintar dari lenovo yang merupakan produk dengan kualitas tinggi ini. demikian review spesifikasi dan harga lenovo s920 yang dapat anda ketahui, mungkin bisa menjadi salah satu referensi anda dalam memilih dan menentukan ponsel pintar mana yang akan anda pilih untuk anda beli.

Harga Lenovo S920 Terbaru Rp. 3.299.000
Harga Lenovo S920 Bekas Cek disini

Related Posts

Harga Lenovo S920 Terbaru Juli 2017 - Spesifikasi RAM 1 GB Kamera 8 MP
4/ 5
Oleh